40
Facsimile
Transcription
Ken Lamlam Arsa tunduk menangis / Rasa hatinya bagai dihiris
Seperti disahut dengan air matanya / Suatu pun tiada apa katanya
Belas sangat rasa citanya / Seperti hendak pergi berserta
Hendak matilah kepada rasa / Olehnya kasih putus asa
Hancurlah hati Jaran Tamasa / Melihatkan laku Ken Lamlam Arsa
Belas kasihan memandang isterinya / Dipeluk seraya ditangisinya
Sepertikan putus rasa hatinya / Dicium seraya dibujuknya
Dipeluk lehernya seraya berkata / Sambil menyapu air mata
Diamlah tuan emas juita / Jiwaku jangan sangat bercinta
Janganlah masyghul di dalam dada / Sudahlah untung bangsawan muda
Jika jiwaku kasih akan kekanda / Jangan berubah setia adinda
Tiadalah kakak putus asa / Sama lebur sama binasa
Menengarkan kata Jaran Tamasa / Berkata pula Ken Lamlam Arsa
Kekanda jangan berhati walang / Janganlah banyak kata diulang
Kekanda bunuhlah beta sekarang / Inginlah [ingar?] beta dahulu hilang
Notes and Questions
Nobody has written a note for this page yet
Please sign in to write a note for this page